MotoGP Qatar 2017: Vinales The Winner…!!

maverick vinales qatar 2017

maverick vinales qatar 2017

Yeah… MotoGP seri perdana di musim 2017 ini berhasil digelar di Sikruit Internasional Losail, Qatar meskipun dengan cuaca yang cukup syahdu… Seri Losail Qatar yang memang identik dengan balapan malam yang tentunya sangat bergantung pada cuaca… Starting grid sendiri untuk posisi pertama dihuni oleh Maverick Vinales dengan Yamaha YZR M1nya… Diikuti oleh Andrea Iannone yang sekarang memperkuat Tim Suzuki Ecstar dengan GSX RRnya… Di posisi ketiga terdapat Marc Marquez, dan ada Johan Zarco yang start pada posisi keempat… Meskipun start sempat kena delay dua kali dan hanya berjalan 20 lap saja, namun akhirnya MotoGP atar 2017 resmi digelar juga…

Fairing Baru Ducati Desmosedici GP17 Antimainstream…

ducati desmosedici gp17 winglet

ducati desmosedici gp17 fairing

Yeah… Tadi malam para pebalap MotoGP sedang menjalani sesi test pra musim di Sirkuit Internasional Losail Qatar… Pada hari kedua pengetesan di Qatar ini ada yang sangat menarik datang dari kubu tim Ducati MotoGP… Yoi, Ducati pertama kalinya mencoba bentuk fairing baru yang kemungkinan besar akan digunakan pada ajang balap MotoGP 2017 nanti… Fairing baru milik Ducati Desmosedici GP17 ini memiliki bentuk yang benar benar antimainstream bila dibandingkan motor lainnya yang berlaga di MotoGP… Bahakn juga sangat berbeda dengan fairing Ducati Desmosedici yang terdahulu…

Maverick Vinales Calon Bintang Baru di MotoGP…

winter test Sepang 2017 result

maverick vinales 2017

Yeah… Seri perdana MotoGP 2017 masih akan dilaksanakan pada akhir bulan Maret mendatang… Artinya masih satu bulan lebih seri Losail atar digelar sebagai seri pembuka… Sampai saat ini para tim balap MotoGP masih menjalani winter test di Sepang International Circuite yang selanjutnya juga akan menjalani test pra musim di Philip Island… Namun ketika memabca baca berita mengenai test pra musim yang diselenggarakan di Sepang, Malaysia ada satu hal yang sangat menarik perhatian… Yakni mengenai Maverick Vinales…

MotoGP Valencia 2016: Kado Terakhir dari Lorenzo…

Lorenzo 2015

Yeah… Seri terakhir MotoGP musim 2016 sudah selesai dilaksanakan… Seri tarakhir ini digelar di Sirkuit Valencia, Spanyol… Dengan cuaca yang cukup terik, MotoGP seri pamungkas berhasil terlaksana tanpa hambatan apapun… Start langsung sang masternya start alias Jorge Lorenzo memimpin balapan… Di belakang ada Rossi, Marquez, Vinales, dan Iannone… Jorge Lorenzo langsung ngacir pada lap lap awal hingga meninggalkan grup dibelakangnya… Sementara Vinales ditempel ketat oleh Iannone, Rossi, dan Marquez… Benar benar cukup ramai dan saling tempel pada grup ini…

MotoGP Le Mans 2016: Lorenzo Menguasai…

Lorenzo 2015

Yeah… MotoGP seri ke lima musim 2016 ini diselenggarakan di Le Mans, Perancis… Starting grid pertama diisi oleh Lorenzo diikuti Marquez dan Iannone pada posisi ke dua dan ke tiga… Sebenernya sudah menduga bakalan terjadi balapan yang membosankan karena biasanya Lorenzo di depan pasti langsung tak tersentuh… Start dimulai Lorenzo pun langsung ngacir ke depan, sementara itu di belakang ada Rossi, Marquez, dan duo Ducati bersama Suzuki yang terlihat saling mempertahankan posisi…

MotoGP Jerez 2016: Valentino Rossi Juara…

andrea dovizioso 2016

Rossi Qatar 2015

Yeah… MotoGP seri keempat musim 2016 kali ini berlangsung di Circuito de Jerez, Spanyol… MotoGP seri ini cukup saya tunggu tunggu karena ini adalah seri perdana MotoGP digelar sore hari… Maklum saja, seri seri sebelumnya digelar pada dini hari waktu Indonesia dan saya sendiri males nonton, mendingan cari siaran ulangnya dan nonton siang harinya… Di Jerez sendiri Valentino Rossi memberikan kejutan dengan start pada posisi pertama… Cukup mengherankan karena seorang Valentino Rossi jarang banget start pada pole position…

Hitting The Apex, Penggemar MotoGP Musti Nonton…!!

casey stoner

Casey Stoner

Yeah… Bagi para penggemar berat balap MotoGP ada satu film terbaru yang layak banget untuk ditonton… Film Hitting the Apex yang baru saja drilis bulan lalu benar benar membuat terpukau saat film tersebut… Saya sendiri baru sempet nonton kemarin sore, hasil ngopy film ini dari SimBah :mrgreen: … Film ini merupakan besutan Mark Neale dan diproduseri oleh aktor Hollywood terkenal yatu Brad Pitt… Hitting the Apex merupakan sebuat fil dokumenter tentang perjalanan 6 pembalap MotoGP pada tahun 2010-2013…

MotoGP Sachsenring 2015: Marc Juara, Honda Menguasai…

Rossi VS Marquez

Yeah… MotoGP Sachsenring, Jerman cukup ditunggu tunggu karena akan jadi ajang pembuktian bagi Marquez… Marquez yang pada awal musim dlozor berkali kali berhasil kembali di Assen kemarin… Banyak yang bertanya tanya apakah Marquez memang sudah kembali dengan settingan yang cocok dengan menggunakan sasis musim 2014 atau memang kebetulan… Start yang bagus oleh Lorenzo yang mengambil sisi luar pada tikungan pertama dan berhasil merebut posisi pertama… Lorenzo diikuti Marc, Dani, dan Rossi pada posisi ke empat… Pada awal race masih rapet bener, para pembalap masih sangat dekat dengan lawan lawannya…

MotoGP Catalunya 2015: Yamaha Master of Touring…

marquez crash

Rossi and Lorenzo 2015

Yeah… Jalannya race MotoGP Catalunya musim ini sebenarnya sangat ditunggu tunggu… Maklum saja, starting grid terdepan diisi oleh Aleix Espargaro dari tim Suzuki Ecstar… Yup, terakhir Suzuki memperoleh pole position pada tahun 2008 lalu (cmiiw)… Kompetitifnya tim Suzuki pada sesi kualifikasi memberi harapan jalannya race akan berlangsung seru… Namun pada kenyataanya tidak demikian, duo Suzuki melakukan start dengan tidak begitu bagus… Pada saat lampu merah padam justru Lorenzo yang start pada posisi ke tiga berhasil melakukan start dengan baik dan langsung memimpin balapan…