Klasemen MotoGP 2018: Crutchlow Memimpin, Rossi ke 8…

Cal Cruthlow

Yeah… MotoGP musim balap 2018 ini memang baru berjalan 2 seri dari total keseluruhan 19 seri… Namun meskipun baru berjalan 2 seri, seri terakhir yang baru saja diselenggarakan dini hari tadi adalah seri Argentina yang berlangsung di Sirkuit Termas de Rio Hondo… Seri Argentina sebagai seri kedua sendiri berlangsung sangat seru… Mulai dari race delayed dan Miller start di depan hingga 23 pembalap lain harus mundur beberapa grid… Hingga yang paling menggemparkan adalah terjadinya #TermasClash antara Marc Marquez VS Valentino Rossi yang terjadi pada akhir akhir perlombaan… Rossi pun harus puas finish pada urutan ke 1 alias tidak mendapatkan poin sama sekali…

MotoGP Semakin Menarik dengan Pemenang Baru…

Jack Miller 2016

Jack Miller 2016

Yeah… Jika mengikuti ajang balap motor paling bergengsi di dunia, MotoGP belakangan ini semakin menarik… Bila dulu pada musim musim 2013an kesini maka para pemenangnya hanya itu itu saja, kalau ga Rossi, Lorenzo, Marquez, atau Pedrosa… Balapan hanya didomnasi rider pabrikan, itupun cuman dari pabrikan Honda dan Yamaha… Sementara pabrikan yang lain seperti Ducati cuman sebagai pelengkap saja… Apalagi para rider dari tim satelit, begh susah bersaing walaupun hanya untuk menghuni grup depan… Namun di MotoGP 2016 hal tersebut sudah tidak lagi terjadi, setidaknya pada lima seri belakangan ini…

MotoGP Silverstone 2016: Vinales Juara, Seru…!!

maverick vinales

maverick vinales

Yeah… MotoGP Silverstone 2016 kali ini memang penuh drama, dimuali dari start pertama terjadi tragedi crash berat antara Loris Baz dan Pol Espargaro… Start pun diluang, dan balapan berjalan 19 laps saja… Lampu start hijau menyala dan Vinales langsung melesat ke depan diikuti oleh Rossi dan Cal Crutchlow pada posisi ke dua dan ke tiga… Sementara dibelakangnya terdapat bayang bayang Maruez yang terus menguntit… Vinales melesat meninggalkan Rossi dan Cal pada lap kedua… Marquez pun mengovertake Cal meskipun Cal terlihat masih sangat ngotot untuk menyerah…

MotoGP Brno 2016, Cal Cruthclow Menguasai…!!

Brno 2016 podium

Cal Cruthlow

Yeah… MotoGP seri ke sebelas musim ini bener bener penuh kejutan… Sirkuit Brno Ceko dari starting grid terdepan ada Marquez, Lorenzo, dan Iannone… Start dimulai Iannone langsung merangsek ke depan, diikuti dengan Dovizioso yang juga berhasil masuk ke grup depan… Dovi langsung overtake Iannone dan memimpin, dibelakang ada Marc dan Aliex Espargaro… Tak berapa Iannone mengambil posisi pertama kembali dan Redding pun mengovertake Dovi… Sementara Rossi dan Lorenzo…?? Ada di grup belakang, Rossi posisi 12 dan Lorenzo lebih buruk lagi…