Mengenal Sistem Kelistrikan Honda PCX Electric…

ardiantoyugo.com – Honda PCX Electric pertama kali dipamerkan di Indonesia di Indonesia Motorcycle Show (IMOS) November tahun lalu… Namun baru pada Januari ini AHM resmi merilis motor tersebut ke khalayak umum… Motor ini hadir dengan tampilan elegan dan kemewahan fitur Honda PCX serta teknologi kelistrikan yang modern… Honda PCX Electric dikembangkan dari Honda PCX yang populer dengan desain mewah dan mesin ramah lingkungan… Tenaga dari mesin berbahan bakar minyak diganti dengan sumber tenaga listrik yang dikembangkan lebih compact… Lalu bagaimana mengenai sistem kelistrikan Honda PCX Electric…??

Honda PCX Electric Resmi Dirilis, Tapi Belum Bisa Dibeli…

pcx electric indonesia

ardiantoyugo.com – Astra Honda Motor (AHM) akhirnya telah resmi merilis Honda PCX Electric sebagai jawaban atas tren sepeda motor masa depan… Motor ini hadir dengan tampilan elegan dan kemewahan fitur Honda PCX serta teknologi kelistrikan yang modern… Honda PCX Electric pertama kali dipamerkan di Indonesia di Indonesia Motorcycle Show (IMOS) November tahun lalu… Motor ini langsung menyedot banya perhatian pengunjung… Dan AHM memproduksinya secara lokal di pabrik Sunter, Jakarta Utara… Secara resmi AHM juga mengenalkan lebih luas kepada masyarakat pada Kamis kemarin…

Suzuki GSX R150 2019 Dapat Update Warna Baru…

gsx r150 2019

ardiantoyugo.com – Hingga saat ini memang bisa dibilang Suzuki GSX R150 menjadi tulang punggung penjualan Suzuki… Kehadirannya memang cukup memberikan efek di pasar motor sport 150cc… Memiliki desain yang keren dan sporty serta mesin powerfull… Suzuki GSX R150 pun mendapatkan beberapa fitur baru diantaranya adalah penyematan rem ABS… Nah, untuk tahun 2019 ini ada update warna baru bagi GSX R150 dan juga GSX S150… Yoi, Pilihan warna GSX 150 2019 kini lebih cakep mas bro…

Nih Daftar Motor Honda Kualitas Ekspor, Vario Menguasai…

vario 2019 1

ardiantoyugo.com – Pabrikan sepeda motor di Indonesia saat ini memang tidak hanya fokus pada pasar domestik… Namun pasar luar negri pun mulai digarap dengan melakukan ekspor… Dan untuk ekspor sepeda motor Honda terutama Vario series pada tahun 2018 lalu melonjak tajam 94% dibandingkan tahun sebelumnya… Pertumbuhan ini mempertegas komitmen Astra Honda Motor untuk serius dalam menggarap pasar ekspor… Tentunya dengan mengekspor produk produk sepeda motor karya anak bangsa ke berbagai negara… Lalu motor apa saja yang diekspor ke negara lain…??

Honda MegaPro pun Bernasip Seperti Tiger…

new megapro fi 2015 2

ardiantoyugo.com – Ada yang masih ingat salah satu motor legendaris yakni Honda Megapro…?? Motor ini sepertinya mencapai titik kesuksesan pada seri Megapro Primus… Masih dengan desain ala motor 90an – 2000an namun terbilang cukup sukses dari segi penjualan… Tentunya dibandingkan seri Megapro generasi penerusnya… Setelah Magapro Primus memang muncul New Magapro dengan rangka coak… Hadir dengan mesin karburator, lalu muncul mesin injeksi… Dan sedikit facelit dengan shroud tanki lebih kecil, tidak lagi menjadi MegaShroud… Namun siapa sangka nasip Honda Megapro saat ini menjadi seperti Honda Tiger…

Honda BeAT 2019 Kini Hadir dengan Tampang Baru…!!

ardiantoyugo.com – Astra Honda Motor (AHM) membuka tahun 2019 ini dengan memberikan penyegaran pada skutik entry levelnya… Honda BeAT 2019 kini hadir dengan enampilan baru… Baik BeAT eSP maupun BeAT Street eSP keduanya memiliki warna serta suguhan grafis baru… Penyegaran ini membuat Honda BeAT series menjadi semakin terlihat sporty dengan menonjolkan balutan grafis baru… Untuk BeAT eSP tipe CW dan CBS hadir dengan tema sporty fashion, sedangkan untuk CBS – ISS hadir dengan tema sporty advanced… Selain hadir dengan pilihan warna dan grafis baru juga ada dua pilihan warna untuk tipe CBS – ISS yakni Electro Blue Black dan juga Soul Red Black…

Motor 250cc Murah: Yamaha FZ25 ABS Cuman 26 Jutaan…!!

2019 Yamaha FZ25

ardiantoyugo.com – Yamaha FZ25 muncul pertama kali pada awal tahun 2017 lalu… Dan selang dua tahun kemudian yakni awal tahun 2019 ada penambahan fitur baru mas bro… Sosok motor naked kelas 250cc ini dapat update fitur keselamatan yakni penambahan sensor ABS… Sensor ABS nya sendiri sudah menganut dual channel yakni depan dan belakang buatan Bosch… Sedangkan untuk pengeremannya mengandalkan dual disc brake… 282 mm untuk rem depan dan 220 mm untuk rem belakang… Sementara itu untuk kaliper remnya sendiri buatan ByBre yang katanya punya kaitan dengan Brembo… Lalu fitur apa saja yang dimiliki motor 250cc murah ini…??

Spesifikasi Yamaha MT15: PWR-nya Lebih Gede dari R15…!!

yamaha mt15 putih

ardiantoyugo.com – Kehadiran Yamaha MT15 di Indonesia memang menjadi booming dikalangan para pecinta motor sport… Sebagai motor pembuka di tahun 2019 ini memang terbilang sukses untuk menyita perhatian publik… Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pun tidak mengubah desain maupun fitur jika dibandingkan dengan versi Thailand… Yoi, baik versi Indonesia maupun Thailand, Yamaha MT15 ini memiliki spesifikasi yang sama persis mas bro… Nah, melihat spesifikasi teknis dari Yamaha MT15 ini ternyata sangat menarik… Spesifikasi MT15 ini ternyata memiliki PWR yang lebih tinggi jika dibandingkan dengan Yamaha R15… Wah, tentunya lebih mantap tuh jika sudah turun ke jalan…

Honda Supra X dan Blade Hilang Dari Peredaran, Discontinue…??

supra x 125 helm in

ardiantoyugo.com – Jika melihat line up motor bebek Honda saat ini ada yang berkurang mas bro… Melihat melalui situs resmi Astra Honda Motor (AHM) maka ada dua ekor motor bebek yang hilang dari peredaran… Dia adalah Honda Supra X 125 dan juga Honda Blade 125… Yoi, kedua motor tersebut ternyata sudah tidak dicantumkan lagi di situs resminya… Kemungkinan memang kedua motor tersebut sudah didiscontinue alias disuntik mati… Dengan kata lain kedua motor ini sudah tidak lagi dijual mulai tahun 2019 ini… Bisa jadi karena memang sudah mulai kalah pamor dengan motor motor matic sih…