Airbus A330neo, Proyek Baru yang Menjanjikan…

airbus a330 800neo
Airbus A330neo
Airbus A330-900neo…

Yeah… Sebenernya kabar Airbus sedang mendevelop pesawat baru Airbus A330neo sudah muncul sejak pertengahan tahun lalu kalau tidak salah… Sewaktu pada pergelaran air show di mana saya lupa lagi :mrgreen: … Namun yang menarik adalah saya menemukan sesosok gambar jelas Airbus A330neo di official website Airbus beberapa minggu lalu… Itu pun saya ga sengaja melihat header slide show yang tertampil, dan setelah saya klik ternyata Airbus juga sudah mengumumkan kalau sedang membangun A330neo… Tidaj hanya itu, Airbus juga memberikan beberapa keterangan di dalamnya, yagh seperti gambaran umum tentang pesawat yang sedang dibuatnya gitu lagh…

Airbus Resmi Buka Pabrik Perakitan di Amerika…

800x600 1442255891 airbus us manufacturing facility opening ceremony 15 bregier cone tail
Pabrik pesawat ternyata buersih...
Pabrik pesawat ternyata buersih…

Yeah… Pada hari Senin tanggal 14 September lalu, Airbus ternyata telah meresmikan pabrik perakitan pesawat terbarunya di Amerika Serikat… Bertempat di Mobile, Alabama, pabrik perakitan pesawat ini akan lebij fokus untuk membangun pesawat narrow body (single aisle) dari Airbus… Siapa lagi kalau bukan A320 family, yap pesawat yang kerap dijuluki Baby Airbus ini memang menjadi pesawat terlaris Airbus… Dengan total order sampai saat ini mencapai 12.139 unit, bisa dibilang memang menjadi tulang punggung penjualan Airbus… Dengan dibangunnya pabrik perakitan di Amerika ini tentunya Airbus memang terlihat ingin lebih melebarkan sayapnya…

Indonesia Sudah Bisa Rakit Part dan Sistem Avionik Lho…

radar buatan indonesia

Multi-Purpose Display...

Yeah… Sebenarnya cukup menarik mengikuti perkembangan dunia aviasi saat ini… Berbagai negara berlomba lomba untuk saling mengembangkan teknologinya masing masing… Tidak mau kalah, Indonesia pun sebenernya cukup menguasai dalam dunia aviasi… Dan tidak disangka pada saat saya ke Surabaya kemarin dan hadir di Pameran Prduksi Indonesia yang diselenggarakan oleh Kementrian Perindustrian di Grand City Mall Surabaya, ada salah satu stand yang tidak biasa… Yap, stand tersebut mempertontonkan beberapa simulator cockpit pesawat seperti Hawk dan CN-235… Langsung saja saya mengunjungi stand tersebut, karena memang langsung keliatan dari pintu masuk hall…

Mampukahn Airbus A320neo Mengalahkan Boeing 737 Max…??

cn235

Boeing 737 Max VS Airbus A320Neo

Yeah… Akhirnya ada kemauan lagi untuk membuat oret oretan tentang pesawat diblog ini… Gara gara belakangan ini iseng buka forum tentang aviasi di interntet… Banyak pembahasan sebenernya, tetapi ada satu hal yang menarik perhatian… Adalah tentang kedua pesawat yang mempunyai julukan masing masing, Baby Boeing dan Baby Airbus… Yap, siapa lagi kalau bukan Boeing 737 Max dan Airbus A320neo… Keduanya memang bisa dibilang facelift dari versi sebelumnya… Jika Boeing 737 Max merupakan facelift dari 737 NG (Next Generation), maka Airbus A320neo merupakan pembaharuan dari A320ceo (Current Engine Option)…

Spotting Para Burung Besi Sambil Main di WAHH…

wings air

Garuda Indonesia

Yeah… Lama ga nulis tentang pesawat, kebetulan kemarin lagi iseng main main ke Bandara Internasional Yogyakarta… Bandara yang sebenernya milik TNI Angkatan Udara, kalau dibilang sepi ya sepi, kalau dibilang rame ya ga terlalu rame… Bandara yang memiliki code IATA: YOG dan code ICAO: WAHH setelah sebelumnya WARJ dan sebelumnya lagi WIIJ ini memang terbilang cukup sempit… Jadi kedatangan pesawat lima ekor saja sudah cukup rame, apalagi ditambah pesawat ringan yang mondar mandir sedang main main bagaikan layang layang disekitar bandara…

Garuda Indonesia Pesan Boeing 737 Max dan 787 DreamLiner…

Garuda Indonesia Boeing 737 Max

Yeah… Double artikel tentang pesawat sipil, maklum sudah lama ga nulis akibatnya kecanduan berat :mrgreen: … Masih dari ajang Paris Air Show 2015 yang sudah berlangsung dari tanggal 15 kemarin… Maskapai asal Indonesia, Garuda Indonesia bener bener memborong pesawat… Selain menandatangani LOI dengan Airbus untuk pemesanan 30 unit A350 XWB, Garuda Indonesia dan Boeing juga menandatangi perjanjian pemesanan sejumlah pesawat… Tidak tanggung tanggung, 30 unit Boeing 787 Dreamliner dan 30 unit Boeing 737 Max dipesan oleh maskapai dengan rating 5-Star Airline dari Skytrax ini… Kedua pesawat tersebut memang tergolong cukup baru di keluarga Boeing…

Garuda Indonesia Tanda Tangani LOI Pembelian Airbus A350 XWB…

garuda indonesia airbus a350

Airbus A350 water salute

Yeah… Lama ga nulis artikel pesawat, maklum lagi ga sempet mengikuti perkembangan dunia aviasi :mrgreen: … Sampai kemarin malem iseng liat liat video di youtube dari Paris AirShow yang diadakan tanggal 15 Juni sampai 20 Juni besok… Melihat para produsen pesawat unjuk kebolehan dengan pesawat jagoannya sampai sampai melihat berita kalau maskapai asal Indonesia sudah pesen Airbus A350… Yup, Garuda Indonesia Airways telah menandatangani LOI (Letter of Intent) dengan prudusen pesawat asal Perancis, Airbus… Garuda Indonesia menandatangani LOI pada hari pertama diselenggarakannya Paris AirShow… Dan tidak tanggung tangung, GIA langsung memesan Airbus A350 XWB sebanyak 30 unit…

Airbus A350 XWB, Jagoan Baru Berprospek Cerah…

airbus a350

Qatar (1)

Yeah… Airbus A350 XWB, pesawat wide body terbaru dari keluarga Airbus ini resmi melakukan penerbangan komersial pertamanya pada Januari lalu… Dengan pelanggan pertama yang menerima si xtra wide body adalah Qatar Airways… Yup, maskapai berlogo kambing gurun tersebut membuka trayek pertama untuk rute Doha, Qatar – Frankfurt, Jerman PP… Sementara untuk rute ke Singapura masih akan diagendakan untuk Mei bulan depan… Qatar Airways sendiri saat ini sudah menerima 2 pesawat Airbus A350 XWB yang diklaim memiliki banyak sekali keunggulan…

Airbus A340, Si Empat Mesin Berumur Pendek…

boeing 777

Airbus A340

Yeah… Bila melihat nasip Airbus A340 series memang cukup tragis dibandingkan dengan pesawat penumpang dari jajaran Airbus yang lain… Airbus A340 dilauncing pada tahun 1987 yang pertempat di Toulouse, Perancis… Pesawat berbadan lebar (wide body) mempunyai cirikhas yaitu memakai empat mesin, sama seperti Boeing 707 yang telah lama discontinue… Pada awal kemunculannya, A340 langsung melakukan penerbangan yang cukup jauh… A340 langsung digeber dari Bangkok ke New York dengan penerbangan memakan waktu 17 jam non stop (cmiiw)… Penerbangan yang cukup panjang karena memang sejatinya A340 menyasar Ultra Long Haul (ULH) flight… Namun sepertinya ini merupakan awal dari kematian A340…