Menjelajahi Jalanan Tidak Nyata Kulon progo…

wisata kulon progo 5

Wisata Kulon Progo (1)

Yeah… Sebenernya ga ada agenda khusus sebelumnya untuk melalukan riding menyelusuri jalanan tidak nyata khas Kulon Progo kali ini… Berawal dari Budi skripsiotomotif.com yang lagi service di WD Garage, saya pun juga cuman main main saja di WD Garage… Cuman kebiasaan dari kita, kalau udah janjian lama kumpulnya, begitu ga ada janjian malah pada kumpul :mrgreen: … Setelah selesai service, sekitar jam 3 sore kita jalan jalan bareng menyusuri jalanan tidak nyata di wilayah Pengasih, Kulon Progo… Meskipun sebenernya bukan jalan beneran, melainkan pakai motor :mrgreen:

[NRWS] Edisi Kopdaran Orange In the Dark…

night riding without seeing 21

Night Riding Without Seeing (1)

Yeah… Kebetulan malem Rabu kemarin keluar rumah, bukan apa apa karena cuman buat beli makan malem :mrgreen: … Muter muter Kota Wates langsung cari makanan yang srek dengan suasana perut… Ternyata walaupun sudah malem tapi masih banyak penjual makanan yang buka, cenderung rame malah… Mulai dari jalan Katamso, sekitaran Pasar Wates, sampai deretan penjual makanan malam di Alun Alun Wates… Sesuai kebiasaan, memilih warung yang sepi, itung itung meratakan perekonomian kerakyatan :mrgreen:

[NRWS] Merasakan Homestay di Desa Wisata Waduk Sermo…

homestay waduk sermo 3

homestay Waduk Sermo

Yeah… Pada malam sabtu kemarin tim Kars TV sedang ada agenda meeting dengan topik merencanakan suting episode berikutnya… Lokasi meeting cukup asik kali ini, yaitu menuju ke homestay di daerah Waduk Sermo, Kulon Progo… Setelah sebelumnya melakukan Night Riding Without Seeing (NRWS) bareng bareng menahklukan jalur Wates-Waduk Sermo yang naik turun meliak liuk…

Desa Wisata Kalibiru, Menikmati Kulon Progo dari Ketinggian…

desa wisata kalibiru 6

Desa Wisata Kalibiru (2)

Yeah… Dalam rangka mengisi liburan akhir tahun kemarin menyempatkan diri untuk berjelajah di perbukitan Menoreh… Perbukitan Menoreh memang menawarkan eksotisme tersendiri di Kulon Progo… Selain terdapat Puncak Suroloyo yang merupakan puncak tertinggi di Kulon Progo, juga masih menawarkan keindahan lainnya… Kali ini tempat yang saya tuju adalah Desa Wisata Kalibiru yang juga masih berada pada perbukitan Menoreh… Letaknya berada di atas Waduk Sermo, jadi ketika Anda mengunjungi tempat wisata ini bisa memandang Waduk Sermo dari ketinggian seperti foto di atas…

Monday Riding: Berburu Sunset Lanjut Night Riding…

sunset riding 5

Sunset Riding

Yeah… Hari Senin kemarin sempat ada wacana di grup WhatsApp Koboys Junior yang terkenal akan wanacanya saja 😆 … Berawal dai Nur Budi yang ngajak untuk blusukan di daerah Kokap… Langsung saja setelah ashar meluncur ke WD Garagae, sepertinya ini sudah menjadi titik point faforit kalau sedang kumpul di Wates… Langsung datang MasBah yang baru pulang dari dinas, dilanjut Nur Budi dan Reka yang datang bebearengan… Sementara Om Horee sedang sibuk membongkar Karisma LX yang rontok dibagian gear belakangnya…