Test Pramusim MotoGP Jerez: Marquez Top, Duo Suzuki Mantap…

marc marquez 2019

ardiantoyugo.com – Pada test pramusim di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia kemarin trio Yamaha tampil sangat menguasai… Ketiga pembalap muda Yamaha merebut posisi 3 besar… Meskipun sayangnya Valentino Rossi tidak terlalu mendapatkan hasil yang memuaskan… Saat test pra musim MotoGP Jerez hari pertama, kedua rider Yamaha yakni Fabio Quartararo dan Maverick Vinales masih menguasai… Namun pada hari kedua keadaan berubah, giliran sang juara dunia MotoGP 2019 Marc Marquez menguasai…

Rider Yamaha Kembali Menguasai di Test Pramusim…

maverick vinales 2019

ardiantoyugo.com – Pada test pramusim di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia kemarin trio Yamaha tampil sangat menguasai… Ketiga pembalap muda Yamaha merebut posisi 3 besar… Meskipun sayangnya Valentino Rossi tidak terlalu mendapatkan hasil yang memuaskan… Pada test pra musim kedua yakni di Jerez, Spanyol lagi lagi rider Yamaha tampil impresif… Duo pembalap muda Yamaha tampil sebagai yang tercepat… Menariknya lagi duo rider Suzuki juga terlihat menorehkan hasil yang positif…

Update Klasemen MotoGP: Marquez 1, Rins Kedua…

marc marquez 2019

ardiantoyugo.comUpdate Klasemen MotoGP Pasca Seri Jerez, Spanyol… MotoGP seri Spanyol yang baru saja diselenggarakan memang seolah menjadi ajang balas dendam dari Marquez… Pemegang juara dunia MotoGP 2018 ini mengakui membuat kesalahan di seri Amerika lalu… Marquez crash dan DNF sehingga tidak mendapatkan poin… Rekor 6 kali kemenangan di Austin pun terhenti sampai disitu… Namun Marquez segera melupakan kejadian di Amerika dan sukses mendulang kesuksesan di Jerez… Dengan memperoleh poin sempurna, dia berhasil memuncaki klasemen MotoGP untuk sementara…

MotoGP Spanyol 2019: Marquez Juara, Rins Kedua…

marc marquez 2019

ardiantoyugo.com – Hasil MotoGP Jerez, Spanyol 2019… MotoGP seri ke 4 musim balap 2019 ini dilangsungkan di Spanyol mas bro… Tepatnya di Sirkuit Jerez dimana duo rider dari Yamaha satelit start dari baris kedua… Yoi, Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli masing masing memulai balap dari posisi terdepan dan kedua… Sedangkan di belakangnya ada Marc Marquez, Andrea Dovizioso, dan Vinales yang siap merangsek ke depan… Lampu start pun dipadamkan, para pembalap langsung melesat ke depan… Marc Marquez langsung melesat terdepan mas bro, diikuti oleh Morbidelli dan Quartararo… Vinales, Dovizioso, dan Rins tepat di belakang mereka bertiga…