Ganti Komstir kalau Sudah Oblak agar Tetap Nyaman…

ganti komsteer 9
ganti komsteer 3
Komsteer lawas juga sudah berkarat…

Yeah… Bagi yang sehari hari menggunakan sepeda motor untuk jarak jauh tentu mengalami beberapa perawatan pada kendaraannya… Mungkin termasuk juga soal komstir yang sudah terlalu tua bahkan sudah aus karena digunakan untuk mengarungi jalanan yang tak berujung… Salah satu bagian dari sepeda motor yang letaknya sangat vital karena mengubungkan bagian badan motor dan stang kemudi… Komstir pada sepeda motor bagaikan leher pada manusia… Jika lehernya sakit tentu sudah untuk menoleh/berbelok pada sepeda motor… Ketika komstir sudah mulai rusak/aus tentu sepeda motor pun menjadi tidak nyaman untuk digunakan…